Penghargaan Prestasi Teknik Sipil
Asian Civil Engineering Coordinating Council (ACECC) tahun 2022
Goa, India - 22 September 2022
Dr. Ir. Teddy Boen, yang dinominasikan oleh Himpunan Ahli Konstruksi Indonesia (HAKI), disetujui sebagai pemenang “Penghargaan Prestasi Teknik Sipil ACECC 2022”, satu dari empat individu yang mendapatkan penghargaan, pada Rapat Komite Eksekutif ACECC ke-42 yang diselenggarakan secara virtual oleh HAKI di Jakarta, Indonesia tanggal 29 Maret 2022.
Penghargaan tersebut sedianya diserahkan dalam Upacara Penghargaan ACECC selama Konferensi Teknik Sipil se-Asia ke-9 (Civil Engineering Conference in the Asian Region - CECAR) tanggal 22 September 2022 di Hotel Taj Resort and Convention Center, Goa, India. Namun, karena kondisi kesehatan Dr. Ir. Teddy Boen yang kurang baik, penyerahan penghargaan diwakili oleh Prof. Iswandi Imran (Ketua HAKI).
Di bawah ini beberapa potret kenangan Dr. Ir. Teddy Boen dari tahun 1962 sampai dengan akhir hayatnya.
Belajar gempa bumi di Jepang, 1962
Pengenalan Seismologi oleh Pak Sutadi, 1963
Pembahasan peraturan beton PBI, 1971
Gedung MPR / DPR, 1970
Pembangunan Bali Hilton, 1983
Pembangunan Jakarta Hilton Garden Tower, 1984
Balai Sidang Senayan, 1992
Balai Sidang Senayan, 1992
Balai Sidang Senayan, 1992
Balai Sidang Senayan, 1992
Survey Gempa Bumi
Gempa & Tsunami Aceh, 26 Desember 2004
Gempa & Tsunami Aceh, 26 Desember 2004
Gempa & Tsunami Aceh, 26 Desember 2004
Gempa & Tsunami Aceh, 26 Desember 2004
RSUD Zainoel Abidin, Gempa & Tsunami Aceh, 2004
RS Meulaboh, Gempa & Tsunami Aceh, 2004
RS Bhayangkara, Gempa & Tsunami Aceh, 2004
RS Teuku Fakhinah, Gempa & Tsunami Aceh, 2004
Nias, 28 Maret 2005
Nias, 28 Maret 2005
Simeulue, 28 Maret 2005
Simeulue, 28 Maret 2005
Yogyakarta, 27 Mei 2006
Yogyakarta, 27 Mei 2006
Yogyakarta, 27 Mei 2006
Yogyakarta, 27 Mei 2006
RS Sardjito, Yogyakarta, 27 Mei 2006
RSUD Bantul, Yogyakarta, 27 Mei 2006
Gempa & Tsunami Pangandaran, 17 Juli 2006
Gempa & Tsunami Pangandaran, 17 Juli 2006
Gempa & Tsunami Pangandaran, 17 Juli 2006
Gempa & Tsunami Pangandaran, 17 Juli 2006
Solok-Padang, 6 Maret 2007
Solok-Padang, 6 Maret 2007
Solok-Padang, 6 Maret 2007
Solok-Padang, 6 Maret 2007
Jawa Barat, 2 September 2009
Jawa Barat, 2 September 2009
Sumatera Barat, 30 September 2009
Sumatera Barat, 30 September 2009
RSUD M Jamil, Sumatera Barat, 30 September 2009
RSUD M Jamil, Sumatera Barat, 30 September 2009
Lombok, 5 Agustus 2018
Lombok, 5 Agustus 2018
Pembangunan Kembali Pasca Gempa
Pelatihan Tukang di Bengkulu, November 2000
Pelatihan Tukang di Bengkulu, November 2000
Pelatihan Tukang di Bengkulu, November 2000
Pelatihan Tukang di Bengkulu, November 2000
Pelatihan Tukang di Bengkulu, November 2000
Rekonstruksi Sekolah di Bengkulu pasca Gempa tahun 2000
Rekonstruksi Aceh,
2005-2006
Rekonstruksi Aceh,
2005-2006
Rekonstruksi Aceh,
2005-2006
Rekonstruksi Aceh,
2005-2006
Rekonstruksi Yogyakarta, TOT Bantul, Klaten Juli 2006
Rekonstruksi Yogyakarta, TOT Bantul, Klaten Juli 2006
Rekonstruksi Yogyakarta, Klaten, November 2006
Rekonstruksi Yogyakarta, Klaten, November 2006
Rekonstruksi Yogyakarta, Klaten, November 2006
Rekonstruksi Yogyakarta, Klaten, November 2006
Rekonstruksi Yogyakarta, Klaten Juli 2006
Rekonstruksi Yogyakarta, Klaten Juli 2006
Retrofitting di Padang, 2009-2011
Retrofitting di Padang, 2009-2011
Retrofitting di Padang, 2009-2011
Retrofitting di Padang, 2009-2011
Retrofitting di Padang, 2009-2011
Retrofitting BumiMinang Hotel at Padang, 2009-2011
Pelakat Rekonstruksi Gedung-Gedung Keuskupan Padang pasca Gempa Sumatera Barat, 2009
Retrofitting rumah dengan ferosemen di Tanjung Basung, Sumatera Barat, Desember 2012
Retrofitting rumah dengan ferosemen di Tanjung Basung, Sumatera Barat, Desember 2012
Retrofitting rumah dengan balutan ferosemen di Gadur, Sumatera Barat, Desember 2012
Pelatihan Tukang:
Retrofitting rumah dengan balutan ferosemen di Nias & Nias Barat, Juni 2014
Pelatihan Tukang:
Retrofitting rumah dengan balutan ferosemen di Nias & Nias Barat, Juni 2014
Pelatihan Tukang:
Retrofitting rumah dengan balutan ferosemen di Nias & Nias Barat, Juni 2014
Pelatihan Tukang:
Retrofitting rumah dengan balutan ferosemen di Nias & Nias Barat, Juni 2014
Kuliah & Pelatihan di Universitas Mataram, 25 September 2018
Kuliah di Universitas Tadulako pasca Gempa Palu, 28 September 2019
Pelatihan Tukang:
Membangun rumah tahan gempa dengan balutan ferosemen di Palu, Juli 2019
Pelatihan Tukang:
Membangun rumah tahan gempa dengan balutan ferosemen di Palu, Juli 2019
Memberikan Kuliah ke NGOs:
Membangun rumah tahan gempa dengan balutan ferosemen di Palu, Juli 2019
Rekonstruksi Palu:
Membangun rumah tahan gempa dengan balutan ferosemen di Palu, Desember 2019
Rekonstruksi Palu:
Membangun rumah tahan gempa dengan balutan ferosemen di Palu, Desember 2019
Kuliah, Lokakarya & Seminar
Seminar Perancangan Gedung Tinggi, ISET, 1984
HOPE Bangkok, April 2002
HEMP Bangkok, November 2003
Myanmar, Februari 2004
Kathmandu, Juli 2004
HOPE Makasar, Agustus 2004
EVRC Afghanistan, April 2005
HOPE Aceh, Agustus 2005
HEPR3, Bangkok, Agustus 2005
EVRC, Phuket, September 2005
HOPE India, Februari 2006
EVRC Chittagong, Maret 2006
Civil Eng. Binus, September 2006
ADPC, HEPR4, Bangkok, Desember 2006
Myanmar, Januari 2007
Diknas, Yogya, April 2007
HOPE Semarang, April 2007
Diknas, Bali, Mei 2007
HOPE Surabaya, Mei 2007
HOPE Medan, Juni 2007
Bangladesh, Juni 2007
Asosiasi Semen Indonesia, November 2007
JICA-PU Workshop, Maret 2008
ICEEDM, April 2008
Memberikan Kuliah ke Palang Merah Israel (Magen David Adom - MDA), Israel, 26 Mei 2008
HOPE Manado, Juli 2008
HOPE Batam, Agustus 2008
HOPE Muhammadiyah, Agustus 2008
Seminar Unand, Padang, Desember 2008
HOPE Padang, Januari 2009
EVRC Bangkok, Februari 2009
HEPR6 Bangkok, Februari 2009
ITB-UNCRD Workshop, April 2009
Lokakarya UGM, UNCRD, October 2009
Seminar JICA, Tomohon, Februari 2010
Pertemuan Koordinasi HOPE, Bangkok, Februari 2010
Pengelolaan Bencana (Disaster Management - DM) FKUI, Maret 2010
HOPE Dustira, Cimahi, Juli 2010
HOPE Aceh, September 2010
DM RSJ Grogol, Desember 2010
Seminar JICA, USU, Medan, Maret 2012
HOPE Lamongan, April 2012
DM Natuna, April 2012
Penataran Dosen Universitas Sumatera Utara, Mei-Juni 2012
Penataran Dosen Univeristas Andalas, September 2012
Kuliah FK Univeristas Andalas, Desember 2013
JICA Telelecture 2013-2019 (setiap tahun)
Seminar JICA-PU, Juli 2014
Uji Sidang Doktoral, Kyoto University, April 2014
Uji meja getar skala penuh rumah tahan gempa dengan balutan ferosemen di Tsukuba, Juni 2014
Uji meja getar skala penuh rumah tahan gempa dengan balutan ferosemen di Tsukuba, Juni 2014
Bangladesh, September 2014
Yogyakarta, Maret 2015
Universitas Parahyangan, April 2015
Workshop KARS, Februari 2017
Uji meja getar skala penuh rumah pasangan batu dengan mortar lumpur diperkuat dengan kawat gabion 2-mm di Tsukuba, 26 Februari 2019
Pameran & presentasi di ICEEDM4, Padang, September 2019
Penghargaan pencapaian seumur hidup dari Asosiasi Ahli Rekayasa Kegempaan Indonesia (AARGI), September 2019
Penghargaan pencapaian seumur hidup dari Asosiasi Ahli Rekayasa Kegempaan Indonesia (AARGI), September 2019